PERSEPSI menyediakan layanan untuk pengembangan program Pemberdayaan Perempuan dan Usaha Kecil Mikro (PPUKM) sebagai berikut:
- Bagi Kelompok Usaha Bersama
- Bagi Pemerintah Pusat, Propinsi dan Daerah serta Desa
- Bagi Perusahaan
- Bagi Perguruan Tinggi
- Bagi LSM/Organisasi Masyarakat Sipil
- Bagi Lembaga Riset dan Penelitian
Adapun bentuk bentuk layanan yang bisa diakses adalah sebagai berikut:
- Penyusunan Kebutuhan Pelatihan (Training Need Assessment) bagi pemberdayaan perempuan dan usaha kecil mikro.
- Penyusunan modul pelatihan pemberdayaan perempuan.
- Penyusunan modul pemberdayaan usaha kecil mikro.
- Penguatan kapasitas manajemen organsiasi perempuan.
- Penguatan kapabilitas teknis pengembangan produk unggulan perempuan.
- Pembentukan dan pengelolaan forum dan simpul pembelajaran masyarakat sipil.
- Fasilitasi pemasaran produk usaha kecil mikro secara online.
- Pengembangan media pembelajaran perempuan.